Postingan

Islam akan selalu eksis

Taukah kamu bahwa Islam adalah agama yang dianut oleh nabi-nabi yang telah di turunkan di bumi ini dari nabi pertama, Adam Alaihi'salam sampai penutup para Nabi dan Rasul, Muhammad Shalallahu alaihi wa salam . Sebagaimana yang di kabar oleh Allah Ta'ala Rabb semesta alam di dalam Al-Qur'an, berikut dalilnya : Allah Subhanahu wa Ta'ala berfirman, وَمَآ اَرْسَلْنَا مِنْ قَبْلِكَ مِنْ رَّسُوْلٍ اِلَّا نُوْحِيْٓ اِلَيْهِ اَنَّهٗ لَآ اِلٰهَ اِلَّآ اَنَا۠ فَاعْبُدُوْنِ  "Dan Kami tidak mengutus seorang rasul pun sebelum engkau (Muhammad), melainkan Kami wahyukan kepadanya, bahwa tidak ada tuhan (yang berhak disembah) selain Aku, maka sembahlah Aku." ( QS. Al-Anbiya'[21] : 25 ) Dalam surah yang lain, Allah Ta'ala mengabarkan tentang nabi nuh, Allah Subhanahu wa Ta'ala berfirman:  وَاُمِرْتُ اَنْ اَكُوْنَ مِنَ الْمُسْلِمِيْنَ "Dan aku diperintah agar aku termasuk golongan orang-orang Muslim (berserah diri).”" ( QS. Yunus[10] : 72 ) Dalam sura

Sepatah Kata

Waktu terus berdetik, sejarah berlalu seiring berjalan, peradaban bangkit dan tenggelam, kepercayaan muncul dan hilang, akan tetapi Islam akan selalu ada hingga hari akhir kelak, mengapa demikian?